Tuesday 14 July 2020

Perhatikan skema pembelahan sel berikut. Tahapan pembelahan sel pada gambar adalah....

Perhatikan skema pembelahan sel berikut. Tahapan pembelahan sel pada gambar adalah....
Perhatikan skema pembelahan sel berikut.

Tahapan pembelahan sel pada gambar adalah....
A. amitosis
B. mitosis
C. meiosis
D. gemetogenesis
E. sporogenesis

Jawaban:

A. amitosis

Pembahasan:

Pembelahan amitosis adalah pembelahan sel secara langsung atau spontan tanpa melalui tahap-tahap pembelahan.

Baca Selengkapnya : Pembahasan Uji Kompetensi Materi Pembelahan Sel (Buku Erlangga K-13 Kelas 12) dan Pembahasannya