Biasanya dokter menginjeksikan jarum suntiknya ke pasien pada jaringan ikat longgar....
A. mukosaB. areolar
C. lemak
D. retikuler
E. retikulo-endotel
Jawaban:
B. areolar
Pembahasan:
Jaringan areolar bersifat fleksibel dengan substansi dasar yang relatif cair. Jaringan areolar mengandung banyak sel fibroblas, makroag, serat kalogen, dan sedikit serat elastin yang membentuk jaring-jaring . Jaringan ini terdapat diantara kulit dengan otot, serta berfungsi sebagai materi pengikat/pembungkus jaringan lain dan organ-organ, termasuk pembuluh darah dan saraf. Biasanya dokter menginjeksikan jarum suntik ke pasien pada jaringan areolar.
*Baca buku halaman 103.