Protozoa dan alga termasuk ke dalam kingdom Protista. Namun, Protozoa berbeda dengan alga, karerna alga bersifat....
A. HeterotrofB. Fotoautotrof
C. Eukariotik
D. Kemoautotrof
E. Tidak memiliki alat gerak
Jawaban:
B. Fotoautotrof
B. Fotoautotrof
Pembahasan:
Baca Selengkapnya : Pembahasan Uji Kompetensi Materi Protista Buku Biologi Erlanga Kelas 10
Gangang (alga/algae) adalah protista yang bersifat fotoautotrof karena memiliki kloroplas yang mengandung klorofil atau plastida yang berisi berbagai pigmen fotosintetik lainnya.