Jelaskan perbedaan penghantaran impuls pada gerak sadar dengan refleks. Berikan contoh gerakannya masing-masing.
Jawaban:Gerak sadar:Impuls ⇒ reseptor/indra ⇒ saraf sensoris ⇒ otak ⇒ saraf motor ⇒ efektor/otot
contohnya: gerakan memegang buku saat ingin belajar, atau mengambil pensil saat ingin menulis
Gerak refleks
Impuls ⇒ reseptor ⇒ saraf sensoris ⇒ sumsum tulang belakang ⇒ saraf motor ⇒ efektor/otot
Contohnya: terangkat kaki saat menginjak paku, menutup kelopak mata ketika benda asing masuk kemata, dan gerakan tangan saat memegang benda panas.
*Baca buku halaman 355-356
Baca Selengkapnya : Pembahasan Uji Kompetensi Materi Sistem Koordinasi Kelas 11 Kurikulum 2013