Ikatan apa saja yang terdapat dalam senyawa KClO3?
PEMBAHASAN
Perhatikan konfigurasi unsur K, Cl, dan O berdasarkan kulit utama berikut ini.
₁₂K = 2 . 8 . 2
₁₇Cl = 2 . 8 . 7
₈O = 2 . 6
Jumlah elektron valensi atau elektron pada kulit terluar dari K, Cl, dan O berturut-turut adalah 2, 7, dan 6.
Untuk mencapai keadaan stabil atau oktet pada kulit terluar, atom K melepas 2 elektron terluarnya, atom Cl menangkap 1 elektron, dan atom O menangkap 2 elektron. Dengan demikian terbentuk ion-ion
Perhatikan skema struktur ikatan pada gambar terlampir
Ikatan antaratom yang terdapat pada KClO₃ adalah sebagai berikut:
logam K melepaskan 1 elektron valensi dan ditangkap oleh atom Cl agar oktet, sehingga antara K dan Cl terjadi ikatan ion;
antara atom Cl dengan ketiga atom O membentuk ikatan kovalen koordinasi, Cl yang telah oktet dengan K masih mempunyai 6 elektron bebas yang kemudian diberikan masing-masing 2 elektron kepada ketiga atom O.
Ingat, ikatan ion adalah ikatan antaratom yang terjadi karena serah terima elektron antara atom logam dan non logam. Sedangkan ikatan kovalen adalan ikatan antaratom yang terjadi karena pemakaian bersama antara sesama atom-atom non logam.
Ikatan kovalen koordinasi adalah ikatan antaratom non logam di mana satu atom non logam yang telah oktet memberikan elektron bebasnya kepada atom non logam lainnya.
Kesimpulan
Ikatan antaratom yang terdapat dalam senyawa kalium klorat KClO₃ adalah ikatan ion antara atom K dan atom Cl, serta ikatan kovalen koordinasi antara atom Cl dengan tiga atom O.
Jadi, ada 1 ikatan ion dan 3 ikatan kovalen koordinasi.
PEMBAHASAN BUKU KIMIA ERLANGGA LENGKAP MATERI IKATAN KIMIA
₁₂K = 2 . 8 . 2
₁₇Cl = 2 . 8 . 7
₈O = 2 . 6
Jumlah elektron valensi atau elektron pada kulit terluar dari K, Cl, dan O berturut-turut adalah 2, 7, dan 6.
Untuk mencapai keadaan stabil atau oktet pada kulit terluar, atom K melepas 2 elektron terluarnya, atom Cl menangkap 1 elektron, dan atom O menangkap 2 elektron. Dengan demikian terbentuk ion-ion
Perhatikan skema struktur ikatan pada gambar terlampir
Ikatan antaratom yang terdapat pada KClO₃ adalah sebagai berikut:
logam K melepaskan 1 elektron valensi dan ditangkap oleh atom Cl agar oktet, sehingga antara K dan Cl terjadi ikatan ion;
antara atom Cl dengan ketiga atom O membentuk ikatan kovalen koordinasi, Cl yang telah oktet dengan K masih mempunyai 6 elektron bebas yang kemudian diberikan masing-masing 2 elektron kepada ketiga atom O.
Ingat, ikatan ion adalah ikatan antaratom yang terjadi karena serah terima elektron antara atom logam dan non logam. Sedangkan ikatan kovalen adalan ikatan antaratom yang terjadi karena pemakaian bersama antara sesama atom-atom non logam.
Ikatan kovalen koordinasi adalah ikatan antaratom non logam di mana satu atom non logam yang telah oktet memberikan elektron bebasnya kepada atom non logam lainnya.
Kesimpulan
Ikatan antaratom yang terdapat dalam senyawa kalium klorat KClO₃ adalah ikatan ion antara atom K dan atom Cl, serta ikatan kovalen koordinasi antara atom Cl dengan tiga atom O.
Jadi, ada 1 ikatan ion dan 3 ikatan kovalen koordinasi.
PEMBAHASAN BUKU KIMIA ERLANGGA LENGKAP MATERI IKATAN KIMIA