Tuesday, 10 March 2020

Berdasarkan tabel tersebut, perkirakan laju reaksi pada 5°C dan 50°C.

Berdasarkan tabel tersebut, perkirakan laju reaksi pada 5°C dan 50°C.

PEMBAHASAN :
diketahui:
kenaikan laju reaksi (n) = 2 ( dari suhu 20°C ke 25°C)
kenaikan suhu (ΔT) = 5°C ( dari suhu 20°C ke 25°C)
v20 = 0,1 x 10 menit
Menentukan laju reaksi pada 5°C jika dibandingkan laju reaksi pada suhu 20°C
T1= 5°C
T2 = 20°C

Menentukan laju reaksi pada 50°C jika dibandingkan laju reaksi pada suhu 20°C
T1 = 20°C
T2 = 50°C