Primalangga – hai semua apa kabar? Baik bukan. Oh iya besok hari
pertama UAS ya? Hal yang paling sulit dalam suatu kegiatan adalah permulaan. Sesuatu
yang susah dimulai dari awal biasanya berlanjut untuk hari berikutnya. Namun jangan
khawatir, kali ini primalangga ingin berbagi soal dan jawaban ulangan agama
yang kemungkinan besar 90% keluar di ulangan besok.
Ini bukan opinin mimin loh.
Pembahasan soal ulangan agama ini sudah mengalami pembetulan sebelumnya, namun
jika dirasa ada yang salah tulis di komentar ya untuk pembetulannya. Yang di
bold adalah jawabannya.
SOAL UAS AGAMA 1
Pilihlah jawaban yang paling benar diantara
pilihan jawaban yang ada!
1. Perjanjian kerjasama antara dua orang atau lebih untuk melakukan
satu bidang usaha dengan modal bersama dan atas dasar pembagian keuntungan dan
kerugian (profit and loss) sesuai dengan jumlah saham masing-masing anggota
dalam Islam disebut …..
A.
Bank
syariah
B. Syarikat
Harta
C.
Syarikat Kerja
D.
Bank
Muamalah
E.
Bank
Konvensional
2. Prinsip lain yang harus dijunjung tinggi dalam setiap kerja sama
adalah...
A.
menjunjung
tinggi efisiensi
B.
menjunjung
tinggi efektifitas
C.
sesuai
sistem ekonomi sosialis
D.
tetap
dalam garis bisnis progres
E. dalam
garis kebenaran dan ketaqwaan
3. Syarikat harta pada masa kini antara lain berbentuk PT (perseroan
terbatas), prinsip dasar dari PT. ini sama dengan syirkah inan, yaitu modal
yang dipakai merupakan patungan dari beberapa orang, dalam arti...
A.
setiap anggota memiliki saham (sero) sesuai
dengan kemampuannya.
B.
setiap
anggota memiliki kedudukan yang sama dalam perusahaan (PT)
C.
sesuai
dengan kemampuannya, setiap anggota harus mendapat posisi
D.
sesuai
dengan kemampuannya, setiap anggota harus mengambil peran
E.
kepemilikan
saham (sero) setiap anggota harus memiliki nilai yang sama
4. Dalam kaitannya dengan profit and loss, terdapat dua pendapat ulama
salah satunya adalah...
A.
Keuntungan
dan kerugian dibagi secara merata pada tiap anggota.
B. Keuntungan
dan kerugian dibagi sesuai dengan jumlah saham yang dimilikinya.
C.
Minimal
2.5 % dari keuntungan harus diserahkan kepada lembaga sosial agamis
D.
Yang
meamiliki saham paling banyak, memperoleh keuntungan paling banyak pula.
E.
Minimal 2
kali setahun harus mengadakan rapat anggota, untuk menghindari kerugian
5.
Kesepakatan
untuk bekerja sama diantara beberapa orang untuk mengerjakan suatu pekerjaan
yang hasilnya dibagi bersama sesuai kesepakatan yang telah ditetapkan, baik
keahlian antara mereka itu sama atau berbeda, dalam Islam disebut...
A.
Bank
syariah
B. Syarikat Kerja
C.
Syarikat
Harta
D.
Bank
Muamalah
E.
Bank
Konvensional
6. Bentuk syarikat lain dalam islam adalah kerja sama antara seseorang
yang memiliki modal dengan seseorang yang memiliki kemampuan dan keterampilan
di bidang perdagangan. Pemilik modal menyediakan modal operasional dan yang
lainnya menjalankan usaha perdagangan tersebut, sedangkan keuntungan yang
dihasilkan dibagi bersama sesuai dengan kesepakatan. Bentuk kerjasama ini
disebut...
A. Qiradh
B.
Musaqat
C.
Muzaraah
D.
Syarikat Kerja
E.
Syarikat
Harta
7.
Bentuk
kerja sama antara pemilik tanah dan penggarap tanah dengan perjanjian bagi
hasil sesuai dengan kesepakatan bersama antara keduanya, sedang benih berasal
dari pemilik tanah, maka yang berkewajiban membayar zakatnya adalah...
A.
penggarap
B. pemilik
tanah
C.
pekerja
harian
D.
yang
memanen
E.
pembeli
hasil panen
8.
Bentuk
kerja sama antara pemilik tanah dan penggarap tanah dengan perjanjian bagi
hasil sesuai dengan kesepakatan bersama antara keduanya, sedang benih berasal
dari penggarap, maka yang berkewajiban membayar zakatnya adalah...
A. penggarap
B.
pemilik
tanah
C.
pekerja
harian
D.
yang
memanen
E.
pembeli
hasil panen
9. Beny menjual mobil kepada temannya, ketika ditanya dia bilang mobil
miliknya tersebut sip, mesinnya tokcer. Padahal keadaan yang sebenarnya mobil
tersebut bermasalah baik pada mesin maupun bodinya. Jual beli semacam ini dalam
Islam hukumnnya...
A.
Sah
B. tidak
sah
C.
sah bila
tidak diketahui
D.
tidak sah
bila diketahui
E.
termasuk
jual beli gelap
10. Eko bilang tadi sudah ada yang nawar 800
ribu ketika dagangannya ditawar 500 ribu, padahal yang sebenarnya terjadi belum
ada yang nawar sampai 800 ribu. Ahirnya pembeli mau
dengan harga 800 ribu. Keuntungan Eko yang didapat dengan cara seperti ini
adalah...
A.
halal
B. haram
C.
Mubah
D.
makruh
E.
syubhat
11. Dalam pelaksanaan muamalah contohnya jual
beli agar sah, penjual dan pembeli harus memenuhi rukun
dan syarat jual beli, berikut ini termasuk syarat dari penjual dan pembeli
adalah….
A.
Berakal sehat, merdeka, harta rampasan
B.
Tidak dipaksa, atas kehendak sendiri,
gila
C.
Balig, berakal sehat, atas
kehendak sendiri
D.
Islam, baligh, berakal sehat,
mukallaf, mumayyiz
E.
Kehendak sendiri,
anak-anak, wanita, bukan budak
12. Di bawah ini yang termasuk dari rukun jual
beli yang tepat adalah …
A.
Niat, ihlas, suka sama suka dan rela
B.
Penjual dan pembeli, suka sama suka
C.
Niat, berakal sehat dan penjual pembeli
D.
Baligh, berakal sehat dan
kehendak sendiri
E.
Ada Penjual dan pembeli, ada
barang atau uang dan aqad ijab qabul
13. Si pembeli boleh memilih antara meneruskan
dan membatalkan jual beli, selama keduanya masih berada di tempat jual beli
belum pindah dari tempat tersebut, dinamakan khiyar ……
A.
Aib
B.
fadli
C.
Majlis
D.
Syarat
E. Qardhi
14. Seorang penjual berkata : “saya jual barang atau baju ini dengan harga
sekian dengan syarat tiga hari ‘ hal ini disebut Khiyar ……
A.
Aib
B.
fadli
C.
Majlis
D.
Syarat
E.
Qardhi
15. Hasyim meminjamkan uangnya kepada Hadi
sebesar Rp. 150.000,- pada saat transaksi hasyim memberi ketentuan pengembalian
dalam jangka satu bulan dengan kelebihan 10.000,- sehingga menjadi 160.000,-
maka kelebihan Rp. 10.000,- adalah riba….
A.
Nasa’
B.
Fadli
C.
Qardhi
D.
R. Yad
E.
Nasi’ah
16. Mempertukarkan barang yang sejenis beda
kualitas,mutu serta ketentuan terdapat kelebihan pada salah satu barang
tersebut merupakan pengertian dari ….
A.
Riba Yad
B.
Riba Fadli
C.
Riba Nasi’ah
D.
Komisi jual beli
E. Keuntungan otomatis
17. ”Jual kontan harganya Rp. 600,00 dan jika
berutang atau kredit Rp. 7.500,00 dalam satu tempat”. Praktik penjualan pada
kasus di atas hukumnya adalah ……
A.
Dibolehkan jika keuntungannya kecil
B.
Dibolehkan karena sudah dianggap wajar
C.
Dibolehkan karena menguntungkan kedua belah pihak
D.
Dilarang karena menerapkan jual beli dengan bersyarat
E.
Dilarang karena merugikan kedua
belah pihak atau tergolong Riba
18. ” Oleh karena harga tanduk kambing sangat
tinggi sebagai bahan pembuatan kerajinan, pak fahmi memotong tanduk pada
kambing miliknya yang masih hidup untuk selanjutnya di jual”. Praktik jual beli
yang dilakukan pak fahmi adalah ...
A.
Boleh asal kambing dalam kondisi sehat
B.
Dilarang karena akan merusak populasi kambing
C.
Boleh karena untuk tujuan dapat mengambil keuntungan yang besar
D.
Boleh karena jika tanduknya dipotong tidak mempengaruhi bentuk kambing
E.
Dilarang karena mengambil bagian
dari tubuh yang masih hidup dan menimbulkan rasa sakit
19. Kerjasama dalam hal sawah yaitu apabila bibit, pupuk atau pajak semua
biayanya berasal dari pemilik sawah bukan dari penggarap atau pengelolah sawah
maka kerjasama seperti ini disebut...
A.
Musaqoh
B. Jual beli
C.
Muzaro’ah
D.
Mukobaroh
E. Mudhorobah (qirad)
20. Hari jum’at adalah hari yang mulya hari
rayanya orang mukmin yang dikhususkan Allah SWT. Untuk umat Nabi muhammad SAW.
Oleh karena itu hukum sholat jum’at adalah...
A.
Sunnah bagi kaum muslimin
B.
Fardhu kifayah bagi kaum laki-laki
C.
Fardhu bagi mukminin dan mukminat
D.
Makruh bagi kaum mukminin dan mukminat
E.
Fardhu ‘ain bagi kaum laki-laki yang
sudah baligh
21. Khutbah jum’at menjadi sah apabila telah
terpenuhi rukun khutbah, dibawa ini diantara rukun khutbah yang paling tepat
adalah...
A.
Khotib seharusnya memakai surban
B.
harus didahului dengan ucapan bilal
C.
Khotib hendaknya memegang tongkat sambil melambaikan tangan
D.
Sebelum duduk di masjid melakukan sholat sunnah tahiyyatul masjid
E.
Khotib berpesan serta berwasiat
taqwa kepada semua jamaah shalat jum’at
22. Pelaksanaan khutbah jum’at harus
dilaksanakan, karena merupakan salah satu... jum’at
A. Rukun Shalat jum’at
B.
Persyaratan khutbah jum’at
C. Persyaratan wajib shalat jum’at
D.
Persyaratan ibadah shalat jum’at
E.
Persyaratan sahnya shalat jum’at
23. Sesuai dengan hadits Nabi SAW., yang
diriwayatkan oleh sahabat Abi Hurairah Ra., apabila engkau berkata kepada
temanmu ketika khutbah jum’at sedang dibacakan maka... shalat jum’atnya.
A.
Tidak sah
B. Wajib diulang
C.
Harus diulang
D.
Sunat diulang
E.
Siah-siahlah pahala
24. Da’wah yang dilaksanakan dengan ucapan
lisan serta nasehat-nasehat yang baik, methode da’wah seperti ini sesuai dengan
Qs. An-Nahl : 125 kategori methode da’wah dengan cara...
A.
Bil mujadalah (diskusi)
B.
Bil hikmah (mengamalkan dengan bijaksana)
C.
Bil haal (keadaan atau realita yang sebenarnya)
D.
Bil mauidhatil hasanah
(Nasehat-nasehat yang baik)
E.
Bil arkan (uswatun hasanah) danBil qolbi ( dengan hati )
25. Khutbah jum at harus dilaksanakan, karena merupakan salah satu...jum
at.
A.
rukun shalat
B.
persyaratan
shalat
C.
persyaratan
wajib shalat
D.
persyaratan
khutbah
E. persyaratan
sahnya shalat
26. Apabila khutbah jum at tidak dilaksanakan atau tidak memenuhi
persyaratan, maka shalat jum atnya...
A. tidak
sah
B.
harus
diulang
C.
kurang
sempurna
D.
terbilang
sah
E.
duhukumi
makruh
27. Seseorang yang memiliki sifat budi luhur (berakhlaqul Karimah)
merupakan salah satu dari...
A.
persyaratan
khatib
B.
rukun
khutbah jum at
C.
sunat
khutbah jum at
D.
syarat
khutbah jum at
E. ketentuan
menjadi khatib
28. Bila seorang Khatib membacakan khutbah jum at dengan menggunakan
bahasa arab seluruhnya, maka khutbah dan shalat jum atnya dihukumi...
A. sah
B.
tidak sah
C.
harus
diulang
D.
terbilang
sah
E.
duhukumi
makruh
29. Khutbah jum at terdiri dari khutbah pertama dan khutbah kedua, duduk
diantara dua khutbah merupakan...
A.
persyaratan
khatib
B.
rukun
khutbah jum at
C.
sunat
khutbah jum at
D. syarat
khutbah jum at
E.
ketentuan
menjadi khatib
30. Dari dua khutbah Jum at keduanya terdiri dari enam rukun, salah
satunya adalah…..
A.
harus
menutup aurat
B.
suci dari
hadas dan najis
C.
duduk
antara dua khutbah
D.
khatib
berdiri jika mampu
E. membaca
2 kalimat syahadat
31. Dari 6 rukun khutbah Jum at, 5 rukun berlaku untuk khutbah pertama
sekaligus berlaku pula untuk khutbah kedua. Sedangkan pada khutbah kedua harus
ditambah satu rukun lagi yang keenam yaitu...
A. membaca
doa
B.
membaca
shalawat
C.
membaca Hamdalah
D.
mengucapkan
salam
E.
membaca 2
kalimat syahadat
32. Khutbah dilaksanakan setelah masuk waktu
dhuhur, hal ini harus dilakukan karena melaksanakan khutbah setelah masuk waktu
dhuhur merupakan...
A.
persyaratan
khatib
B.
rukun
khutbah jum at
C.
sunat
khutbah jum at
D. syarat
khutbah jum at
E.
ketentuan
menjadi khatib
33. Sesuai hadis Nabi Muhammad saw. bahwa khutbah jum at yang baik
adalah...
A.
menggunakan
bahasa arab
B.
yang
dijelaskan secara ilmiah
C. lebih
pendek dari waktu shalat
D.
yang dijelaskan
secara rasional
E.
mengunakan
bahasa Indonesia/daerah
34. Perbedaan antara pelaksanaan khutbah jum at pertama dan pelaksanaan
khutbah yang kedua adalah...
A.
khutbah
pertama membaca shalawat, khutbah kedua tidak
B.
khutbah
pertama membaca syahadat, khutbah kedua tidak
C.
khutbah
pertama membaca hamdalah, khutbah kedua tidak
D. pada
khutbah kedua harus berdoa, pada khutbah pertama tidak
E.
pada
khutbah pertama harus berdoa, pada kedua khutbah tidak
35. Salam yang disampaikan oleh seorang khatib ketika akan memulai
khutbanhya merupakan...
A.
persyaratan
khatib
B.
rukun
khutbah jum at
C. sunat
khutbah jum at
D.
syarat
khutbah jum at
E.
ketentuan
menjadi khatib
36. Bagi jamaah jum at yang paling penting dilakukan ketika khuthbah
berlangsung adalah...isi khutbah yang dibacakan oleh khatib
A.
mengerti
B.
mencatat
C.
memahami
D.
melaksanakan
E. memperhatikan
37. Bila seorang khatib membaca hamdalah
dengan hanya terjemahannya (segala puji bagi Allah) tidak membaca
Alhamdulillah, maka khutbah jum atnya tergolong...
A.
Sah
B. tidak
sah
C.
terbilang
sah
D.
sunat
diulang
E.
duhukumi
makruh
38. Sesuai hadis Nabi Muhammad saw. bila seseorang berbicara dengan
temannya ketika khutbah jum at sedang dibacakan maka...shalat jumatnya.
A.
Sah
B.
rusaklah
C. tidak
sah
D.
sunat
diulang
E.
harus
diulang
39. Bagi seseorang yang masuk masjid ketika hkutbah sedang berlangsung,
maka baginya...
A.
sunat
diulang setelah selesai khuthbah
B.
supaya
langsung duduk tanpa shalat sunnat
C.
agar
sebelum duduk, supaya shalat sunat seperti biasa
D. agar
sebelum duduk, shalat tahiyatul masjid dipercepat
E.
agar
sebelum duduk, mendengarkan khutbah dengan berdiri
40. Tabligh atau juga lazim disebut DAKWAH, mula-mula dikerjakan atas
inisiatif Nabi Besar Muhammad saw. atas ketentuan Wahyu Ilahi. Tabligh ini
dilakukan oleh Nabi Muhammad saw. karena...
A.
tabligh
aktivitas harian setiap Rasul
B.
tabligh
merupakan inti dari ajatan Islam
C. tabligh
merupakan kewajiban terpokok dari setiap Rasul
D.
tabligh
merupakan kegiatan yang disenangi oleh setiap Rasul
E.
tabligh
merupakan metode komunikasi Nabi saw. dengan umatnya
41. Dalam setiap tabligh /
dakwah tidak dibenarkan adanya pemaksaan apalagi diikuti oleh kemarahan dan
kekerasan, tanggung jawab setiap muslim hanya tabligh yaitu...
A. menyampaikan
informasi agama
B.
menyampaikan
propaganda agama
C.
menyampaikan
pentingnya khilafah
D.
mengajak
memberantas kemaksiatan
E.
mengajak
memberantas kemungkaran
42. Dalam berdakwah kepada orang-orang banyak diharuskan dengan ajakan
dan nasehat yang bijaksana, tanpa kekerasan dan tanpa paksaan. Karena cara
paksaan kecuali tidak akan menanamkan keyakinan dan kejujuran, juga...
A.
tidak
efektif
B. dilarang
oleh Allah swt.
C.
tidak
disenangi Nabi saw.
D.
tidak
disenangi Allah swt.
E.
menimbulkan
permusuhan
43. Arti
QS Yunus 99 : Dan jikalau Tuhanmu menghendaki, tentulah
beriman...seluruhnya. Maka apakah kamu (hendak) memaksa manusia supaya mereka
menjadi orang-orang yang beriman semuanya?”
A.
semua
orang arab
B.
semua
orang arab yang kafir
C.
orang-orang
yang awalnya kafir
D. semua
orang yang di muka bumi
E.
mereka
yang menolak kerasulan Nabi saw.
44. Dewasa ini dakwah Islam dilaksanakan dalam beragam bentuk, semuanya
bisa dilakukan asal dengan cara yang sesuai garis Islam dan bertujuan...
A.
kemajuan
politik Islam
B.
mendirikan
Negara Islam
C.
mengkatrol
kekuasaan AS
D. menyampaikan
ajaran Islam
E.
kejayaan
Islam di mata internasional
45. Bertabligh atau berdakwah sesuai kemampuan sangat dianjurkan bagi
setiap muslim /muslimat, hal ini karena ada hadis Nabi saw. yang artinya...
A. setiap
muslim wajib berdakwah sesuai kemampuannya
B.
setiap
muslim menyampaikan apa saja yang datang dariku
C.
sampaikanlah
apa saja yang datang dariku walau satu ayat
D.
kamu
wajib berdakwah sesuai kemampuanmu masing-masing
E.
pegang
teguhlah apa saja yang datang dariku walau satu aya
46. Teruskan
Arti QS Ali Imron ayat 159 : Maka disebabkan rahmat dari Allah-lah kamu
berlaku lemah-lembut terhadap mereka. Sekiranya kamu bersikap keras lagi
berhati kasar, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekelilingmu. Karena itu...
A.
bimbinglah
mereka, doakanlah mereka
B.
maafkanlah
mereka, doakanlah mereka
C.
santunilah
mereka, mohonkanlah ampun bagi mereka
D.
bimbinglah
mereka, mohonkanlah ampun bagi mereka
E. maafkanlah
mereka, mohonkanlah ampun bagi mereka
47. Muculnya berbagai Organisasi dan
kelembagaan Islam modern, di Indonesia pada awal abad ke 20, baik yang bersifat
keagamaan atau politik maupun ekonomi diantara Organisasi tersebut salah satunya yang bernama Muhammadiyah, nama
pendiri serta tahun berdirinya adalah...
A.
KH.
Hasyim Asyari, berdiri pada tanggal 13 januari 1926
B.
KH.
Abdurrohman Wahid pada tanggal 21 Januari 1926
C.
KH.
Hasyim Asyari, berdiri pada tanggal 17 januari 1926
D. KH.
Ahmad Dahlan, berdiri pada tanggal18 November 1912
E.
KH. Ahmad
Dahlan, berdiri pada tanggal 19 November 1912
48. Muculnya berbagai Organisasi dan
kelembagaan Islam modern, di Indonesia pada awal abad ke 20, baik yang bersifat
keagamaan atau politik maupun ekonomi diantara Organisasi tersebut salah satunya yang bernama Nahdhatul ‘Ulama
(NU), nama pendiri serta tahun berdirinya adalah...
A.
KH.
Abdurrohman Wahid pada tanggal 21 Januari 1926
B.
KH.
Hasyim Asyari, berdiri pada tanggal 31Januari 1926
C.
KH.
Hasyim Asyari, berdiri pada tanggal 17 januari 1926
D. KH.
Ahmad Dahlan, berdiri pada tanggal 19 November 1912
E.
KH. Ahmad
Dahlan, berdiri pada tanggal 18 November 1912
49. Di bawah ini adalah
ORMAS yang murni lahir dan
berdiri dari rahim Negara Kesatuan
Republik Indonesia yang sebetulnya harus dikembangkan pemikiran dan ajarannya
adalah...
A.
Aliran
Wahabi dan aliran Si’a
B.
Hizbut
Tahrir Indonesia (HTI) dan Salafy
C. Muhammadiyah
dan Nahdhatul ‘Ulama (NU)
D.
Ikhwanul
Muslimin dan front pembela Islam (FPI)
E.
Majlis
mujahiddin indonesia dan jama’ah Islamiyyah (JI)
50. Kelompok Wahabi atau yang terkenal dengan
sebutan aliran Wahabi, adalah suatu aliran yang pemikiran atau pendapatnya
bertentangan dengan golongan Ahlusunnah Wal jamaah atau yang sering disebut
ASWAJA. Pendiri aliran atau kelompok WAHABI adalah...
A.
Sayyid
Qutub
B.
Muhammad
Abduh
C.
Muhammad
wahabi
D.
Jamaluddin
Al-afgani
E. Muhammad
bin Abdul Wahab
UNTUK
SOAL UAS AGAMA 2 KLIK DISINI